Tag: Literasi
-
Tingkatkan Literasi, CSSMoRA Gelar Acara Seminar Literasi & Peresmian Website
CSSMoRA MAHA – Selasa, (11/02/2025) Aula lantai 2 Ma’had Aly Hasyim Asy’ari Tebuireng. Puluhan mahasantri Ma’had Aly Hasyim Asy’ari Penerima Beasiswa Kemenag RI hadiri peresmian website baru CSSMoRA Ma’had Aly Hasyim Asy’ari. Acara berjalan dengan lancar dengan dipandu oleh MC yang menggunakan dua bahasa yakni arab dan inggris dengan dihadiri para pengelola PBSB MAHA, Mudir,…